Japanese Beef Curry
Kari sapi ala jepang
Resep dari bungkusan bumbu kari:
Bahan:
125 gram daging sapi
2 buah kentang, potong2
2 buah wortel, potong2
1 buah bawang bombay, iris
1/2 bungkus bumbu kare nicchi jepang
Air
Cara membuat:
Tumis bawang hingga harum dalam panci.
Masukkan daging sapi, kentang dan wortel.
Masukkan air secukupnya.
Masukkan bumbu kare. Masak hingga kuah mengental.
Sajikan dengan nasi hangat
Selamat Mencoba
No comments:
Post a Comment