Cumi Cabe Garam

 





Source resepmomme _____________________________________

Cumi Cabe Garam

_____________________________________

• 3 ekor Cumi Bangka ukuran besar, kupas kulit,brsihkan, potong cincin

• 10 bawang putih cincang kasar

• 3sdm Margarin

• Cabe Rawit/Kriting ssuai Selera, potong2

• Garam, Gula, Lada

• pelapis scukupnya :  Terigu dan maizena 5 : 1 (msal 10 sdm terigu,maizenany 2sdm)

• 1bh Putih Telur

Bawang bombay tambahan dri saya

_____________________________________

👍 Campur Putih telur ke dalam cumi potong  aduk rata, sisihkan. Masukkan dlm Kulkas agar dingin dulu spy lbh crispy. 👍Campur pelapis terigu, maizena, 1sdm Bwg putih yg sdh dicincang, garam, lada scukupnya, aduk rata.

👍Panaskan Minyak yg Banyak, Baluri Cumi dengan Tepung, cubit2 lalu tepuk perLahan kelebihan tepungnya, goreng dengan api bsar sampai keemasan kira2 3 menit dan 1x balik. angkat, sisihkan,lakukan sampai habis.

👍di Wajan baru, Panaskan Margarin, tuang bwg putih, bawang bombay dan cabai oseng sampai kuning kcoklatan,masukkan garam gula merica, matikan, masukkan cumi, aduk2 sampai rata. sajikan😋


#cumiladagaram#cumicabegaram#cumicabaigaram#resepcumi#olahancumi#cumikrispi#cumicrispy#cumigorengtepung#cumigoreng#resepcumicabegaram#resepmasak#resepmasakan#kumpulanresepmasak#krm_cumi

No comments: